Berikut ini adalah Arti, Makna, Pengertian, Definisi dari kata "BARIS" menurut kamus besar bahasa Indonesia (KBBI) online dan menurut para ahli bahasa.
Arti kata BARIS - 1ba-ris n 1 deret; leret; banjar; jajar: tiap petak ditanami sepuluh -- pohon ketela; 2 cak berbaris: anak-anak sedang belajar --; 3 garis lurus; coret; setrip: terangkanlah kata-kata yg diberi -- di bawahnya; 4 barisan; pasukan: -- Baret Merah; 5 deretan huruf pd tulisan atau cetakan: kalimat itu tertulis pd halaman 15 -- kelima dr atas; 6 tanda bunyi dl tulisan Arab (fatah, kasrah, damah);
-- baru baris permulaan lagi (berganti baris);
-- kolom deretan huruf yg menjorok ke dalam 5,5 titik lajur surat kabar dan iklan;
-- tanggal Kom 1 tempat asal berita dan tanggal kejadian yg terletak pd bagian atas berita; 2 tanggal penerbitan surat kabar;
ber-ba-ris v berderet (berjajar) dng teratur; berbanjar;
ba-ris-ber-ba-ris n perihal cara berbaris: murid-murid sedang melakukan latihan -;
mem-ba-ris kl v 1 berjalan berbaris; 2 merupakan baris (banjar, jajar, deret);
mem-ba-ris-kan v 1 menjajarkan; menderetkan; 2 menyuruh berbaris; mengatur (melatih) berjalan berjajar-jajar: setiap pagi guru - murid-murid sebelum masuk kelas;
ba-ris-an n 1 deretan; banjaran; jajaran; 2 Mil kesatuan pasukan (prajurit); kesatuan tentara yg telah disiapkan (untuk bertempur dsb);
- belakang Mil pasukan yg berada di belakang daerah pertempuran; pasukan yg tidak langsung turut bertempur; - depan Mil pasukan yg langsung berhadapan dng musuh; - kehormatan Mil barisan (tentara) yg khusus disiapkan untuk menghormati tamu agung atau dl upacara peringatan Hari Proklamasi Kemerdekaan; - pemadam kebakaran petugas kota yg diperlengkapi dng mobil pengangkut air, pipa, tangga, dsb untuk memadamkan kebakaran; - teras Mil pasukan induk atau pasukan utama;
se-ba-ris n 1 satu baris; 2 sederajat
Bantuan Penjelasan Simbol huruf yang ada dalam arti kata BARIS terkait, dari berbagai simbol huruf ini semoga bisa mudah untuk dipahami sehingga anda akan lebih mudah dalam mengartikan kata atau penjelasan sebuah peribahasa Indonesia yang baik dan benar di situs ini.
v - Verba, Merupakan Bentuk Kata Kerja
n - Merupakan Bentuk Kata benda
ki - Merupakan Bentuk Kata kiasan
pron - kata yang meliputi kata ganti, kata tunjuk, atau kata tanya
cak - Bentuk kata percakapan (tidak baku)
ark - Arkais, Bentuk kata yang tidak lazim digunakan
adv - Adverbia, kata yang menjelaskan verba, adjektiva, adverbia lain, atau kalimat
Jw - Jawa, adalah bahasa Jawa
p - partikel, kelas kata yang meliputi kata depan, kata sambung, kata seru, kata sandang, ucapan salam
hor - ragam hormat, ragam resmi
kas - kasar, ragam yang tidak sopan
kl - klasik, kesusasraan Melayu Klasik
Adm - administrasi dan kepegawaian
num - numeralia, kata bilangan
Dok - kedokteran dan fisiologi
El - elektronika, kelistrikan dan teknik elektronika
Idt - perindustrian dan kerjinan
Kom - ilmu komunikasi, publisistik dan jurnalistik
Pet - petrologi serta minyak dan gas bumi
Pol - politik dan pemerintahan
Ek - ekonomi dan keuangan
Geo - geografi dan geologi
-- - Pengganti kata "signifikan"
ki - kiasan | Jk - Melayu - Jakarta | Mal - Melayu - Malaysia |
Bl - Bali | Bt - Batak | Dy - Sayak |
Jw - Jawa | Lp - Lampung | Mdr - Madura |
Mk - Minangkabau | Mn - Minahasa | Mnd - Menado |
Plb - Palembang | Sd - Sunda | Ar - Arab |
Bld - Belanda | Cn - Cina | Ing - Inggris |
It - Italia | Jm - Jerman | Jp - Jepang |
Lt - Latin | Par - Parsi | Prt - Portugis |
Skot - Skotlandia | Skt - Sanskerta | Sp - Spanyol |
Yn - Yunani | Anat - anatomi | Antr - antropologi |
Ark - Arkeologi | Ars - arsitektur | Astrol - astrologi |
Astron - astronomi | Bakt - bakteriologi | Bio - biologi |
Bot - botani | Bud - agama - Budha | Dag - perdagangan |
Dem - demografi | Dik - pendidikan | Dirg - kedirgantaraan |
Ent - entomologi | Far - farmasi | Fil - filsafat |
Filol - folologi | Fis - fisika | Graf - grafika |
Hid - hidrologi | Hidm - hidrometeorologi | Hin - agama - Hindu |
Hub - perhubungan | Huk - hukum | Hut - kehutanan |
Ikn - perikanan | Isl - agama - Islam | Kap - perkapalan |
Kat - agama - Katolik | Kim - kimia | Komp - komputer |
Kris - agama - Kristen | Lay - pelayaran | Ling - linguistik |
Man - manajemen | Mat - matematika | Mek - mekanika |
Met - meteorologi | Metal - matalurgi | Mik - mikologi |
Mil - kemiliteran | Min - mineralogi | Mus - musik |
Olr - olahraga | Psi - psikologi | Sas - susastra - (sastra) |
Sen - kesenian | Sos - sosiologi | Stat - statistik |
Tan - pertanian | Tas - tasawuf | Tek - teknik |
telekom - telekomunikasi | Terb - penerbangan | Tern - peternakan |
Zool - zoologi | - - - | - - - |