Berikut ini adalah Arti, Makna, Pengertian, Definisi dari kata "BOM" menurut kamus besar bahasa Indonesia (KBBI) online dan menurut para ahli bahasa.
Arti kata BOM - 1bom n senjata yg bentuknya spt peluru besar yg berisi bahan peledak untuk menimbulkan kerusakan besar;
-- atom bom yg ledakannya terjadi krn pelepasan energi atom yg dihasilkan dng pemecahan inti suatu unsur kimia yg berat (msl uranium atau plutonium) dng neutron dl suatu reaksi berantai yg sangat cepat;
-- brisan bom meledak;
-- gunung api Geo bahan batuan erupsi yg terdiri atas partikel berukuran beberapa kaki yg menjadi padat ketika diembuskan oleh gunung api;
-- hidrogen bom yg ledakannya disebabkan oleh pelepasan energi atom yg dihasilkan oleh inti helium yg merupakan hasil perpaduan inti ringan pd suhu yg sangat tinggi;
-- klaster bom yg pd waktu mendekati tanah meledak dan pecah menjadi bagian-bagian kecil;
-- kumbang ranjau laut;
-- laut bom yg dilemparkan ke dl laut (untuk menghancurkan kapal selam);
-- molotov bom bakar sederhana berisi kerosin: para demonstran melempari polisi dng -- molotov;
-- napalm bom yg mengandung bahan kimia yg mudah terbakar; bom pembakar;
-- nuklir bom yg diledakkan dng tenaga nuklir;
-- pembakar bom yg menyemburkan api (untuk menimbulkan kebakaran pd bangunan dsb);
-- pintar peluru besar yg dapat dikendalikan menuju sasarannya; rudal;
-- tarik bom yg diledakkan dng cara ditarik dng tali yg diikatkan pd bom itu;
-- waktu bom yg waktu meledaknya dapat diatur;
-- zat cair bom hidrogen;
me-nge-bom v melemparkan (menghancurkan dng bom);
pe-nge-bom n 1 orang atau pesawat yg mengebom; 2 alat untuk mengebom;
pe-nge-bom-an v penyerangan (penghancuran dsb) dng bom; proses, cara, perbuatan mengebom
Bantuan Penjelasan Simbol huruf yang ada dalam arti kata BOM terkait, dari berbagai simbol huruf ini semoga bisa mudah untuk dipahami sehingga anda akan lebih mudah dalam mengartikan kata atau penjelasan sebuah peribahasa Indonesia yang baik dan benar di situs ini.
v - Verba, Merupakan Bentuk Kata Kerja
n - Merupakan Bentuk Kata benda
ki - Merupakan Bentuk Kata kiasan
pron - kata yang meliputi kata ganti, kata tunjuk, atau kata tanya
cak - Bentuk kata percakapan (tidak baku)
ark - Arkais, Bentuk kata yang tidak lazim digunakan
adv - Adverbia, kata yang menjelaskan verba, adjektiva, adverbia lain, atau kalimat
Jw - Jawa, adalah bahasa Jawa
p - partikel, kelas kata yang meliputi kata depan, kata sambung, kata seru, kata sandang, ucapan salam
hor - ragam hormat, ragam resmi
kas - kasar, ragam yang tidak sopan
kl - klasik, kesusasraan Melayu Klasik
Adm - administrasi dan kepegawaian
num - numeralia, kata bilangan
Dok - kedokteran dan fisiologi
El - elektronika, kelistrikan dan teknik elektronika
Idt - perindustrian dan kerjinan
Kom - ilmu komunikasi, publisistik dan jurnalistik
Pet - petrologi serta minyak dan gas bumi
Pol - politik dan pemerintahan
Ek - ekonomi dan keuangan
Geo - geografi dan geologi
-- - Pengganti kata "signifikan"
ki - kiasan | Jk - Melayu - Jakarta | Mal - Melayu - Malaysia |
Bl - Bali | Bt - Batak | Dy - Sayak |
Jw - Jawa | Lp - Lampung | Mdr - Madura |
Mk - Minangkabau | Mn - Minahasa | Mnd - Menado |
Plb - Palembang | Sd - Sunda | Ar - Arab |
Bld - Belanda | Cn - Cina | Ing - Inggris |
It - Italia | Jm - Jerman | Jp - Jepang |
Lt - Latin | Par - Parsi | Prt - Portugis |
Skot - Skotlandia | Skt - Sanskerta | Sp - Spanyol |
Yn - Yunani | Anat - anatomi | Antr - antropologi |
Ark - Arkeologi | Ars - arsitektur | Astrol - astrologi |
Astron - astronomi | Bakt - bakteriologi | Bio - biologi |
Bot - botani | Bud - agama - Budha | Dag - perdagangan |
Dem - demografi | Dik - pendidikan | Dirg - kedirgantaraan |
Ent - entomologi | Far - farmasi | Fil - filsafat |
Filol - folologi | Fis - fisika | Graf - grafika |
Hid - hidrologi | Hidm - hidrometeorologi | Hin - agama - Hindu |
Hub - perhubungan | Huk - hukum | Hut - kehutanan |
Ikn - perikanan | Isl - agama - Islam | Kap - perkapalan |
Kat - agama - Katolik | Kim - kimia | Komp - komputer |
Kris - agama - Kristen | Lay - pelayaran | Ling - linguistik |
Man - manajemen | Mat - matematika | Mek - mekanika |
Met - meteorologi | Metal - matalurgi | Mik - mikologi |
Mil - kemiliteran | Min - mineralogi | Mus - musik |
Olr - olahraga | Psi - psikologi | Sas - susastra - (sastra) |
Sen - kesenian | Sos - sosiologi | Stat - statistik |
Tan - pertanian | Tas - tasawuf | Tek - teknik |
telekom - telekomunikasi | Terb - penerbangan | Tern - peternakan |
Zool - zoologi | - - - | - - - |