Berikut ini adalah Arti, Makna, Pengertian, Definisi dari kata "GANTI" menurut kamus besar bahasa Indonesia (KBBI) online dan menurut para ahli bahasa.
Arti kata GANTI - gan-ti 1 n sesuatu yg menjadi penukar yg tidak ada atau hilang, spt sulih, pampas: santan ini dapat dipakai akan -- susu; 2 n orang yg menggantikan pekerjaan, jabatan, dsb; wakil; pengganti: lurah yg meninggal itu belum ada -- nya; akulah -- ayahmu; 3 v cak berganti; bertukar; berpindah: -- kereta (api);
-- lapik perkawinan antara seorang duda dan adik perempuan mendiang istrinya; turun ranjang;
-- rugi uang yg diberikan sbg pengganti kerugian; pampasan;
-- semangat Huk peninggalan berupa keris dan sejumlah uang di ruang tidur gadis dr laki-laki yg melarikan gadis sbg pemberitahuan kpd orang tuanya bahwa gadis itu kawin lari;
-- tikar ganti lapik;
ber-gan-ti v 1 bertukar: saya mau ~ baju dulu; 2 beralih; berubah (tt pendirian dsb): ia telah ~ haluan; 3 berproses dan berubah secara alami (tt waktu): hari ~ hari;
patah tumbuh hilang ~ , pb yg hilang (mati) selalu ada penggantinya;
ber-gan-ti-gan-ti v saling berganti; silih berganti; bertukar-tukar; bergilir-gilir;
meng-gan-ti v 1 menukar (dng yg lain): ia sudah harus ~ kartu penduduknya; 2 memberi ganti (tt barang): ia akan ~ semua ongkos kerusakan mobil itu; 3 mewakili: ia ~ temannya sbg guru untuk sementara;
meng-gan-ti-kan v melanjutkan kedudukan (jabatan dsb) orang lain: kalau ayahnya meninggal, dialah yg berhak ~ nya;
per-gan-ti-an n perihal berganti (bergilir, beralih, berubah, bertukar); pergiliran; peralihan; perubahan; pertukaran;
~ kulit 1 pengelupasan kulit secara periodik pd hewan (serangga, ular); 2 penanggalan bulu pd unggas; ~ tanam penanaman bibit berikutnya yg dilakukan sebelum tanaman pertama dipanen;
peng-gan-ti n 1 yg menjadi ganti (tt barang); penukar; sulih: kartu nama ini sbg ~ surat undangan; 2 orang yg menggantikan kedudukan atau jabatan orang lain: apabila beliau meletakkan jabatan, siapa ~ nya;
peng-gan-ti-an n 1 proses, cara, perbuatan mengganti atau menggantikan; 2 sesuatu yg diberikan sbg ganti: ia memberikan ~ sebesar sepuluh ribu rupiah
Bantuan Penjelasan Simbol huruf yang ada dalam arti kata GANTI terkait, dari berbagai simbol huruf ini semoga bisa mudah untuk dipahami sehingga anda akan lebih mudah dalam mengartikan kata atau penjelasan sebuah peribahasa Indonesia yang baik dan benar di situs ini.
v - Verba, Merupakan Bentuk Kata Kerja
n - Merupakan Bentuk Kata benda
ki - Merupakan Bentuk Kata kiasan
pron - kata yang meliputi kata ganti, kata tunjuk, atau kata tanya
cak - Bentuk kata percakapan (tidak baku)
ark - Arkais, Bentuk kata yang tidak lazim digunakan
adv - Adverbia, kata yang menjelaskan verba, adjektiva, adverbia lain, atau kalimat
Jw - Jawa, adalah bahasa Jawa
p - partikel, kelas kata yang meliputi kata depan, kata sambung, kata seru, kata sandang, ucapan salam
hor - ragam hormat, ragam resmi
kas - kasar, ragam yang tidak sopan
kl - klasik, kesusasraan Melayu Klasik
Adm - administrasi dan kepegawaian
num - numeralia, kata bilangan
Dok - kedokteran dan fisiologi
El - elektronika, kelistrikan dan teknik elektronika
Idt - perindustrian dan kerjinan
Kom - ilmu komunikasi, publisistik dan jurnalistik
Pet - petrologi serta minyak dan gas bumi
Pol - politik dan pemerintahan
Ek - ekonomi dan keuangan
Geo - geografi dan geologi
-- - Pengganti kata "signifikan"
ki - kiasan | Jk - Melayu - Jakarta | Mal - Melayu - Malaysia |
Bl - Bali | Bt - Batak | Dy - Sayak |
Jw - Jawa | Lp - Lampung | Mdr - Madura |
Mk - Minangkabau | Mn - Minahasa | Mnd - Menado |
Plb - Palembang | Sd - Sunda | Ar - Arab |
Bld - Belanda | Cn - Cina | Ing - Inggris |
It - Italia | Jm - Jerman | Jp - Jepang |
Lt - Latin | Par - Parsi | Prt - Portugis |
Skot - Skotlandia | Skt - Sanskerta | Sp - Spanyol |
Yn - Yunani | Anat - anatomi | Antr - antropologi |
Ark - Arkeologi | Ars - arsitektur | Astrol - astrologi |
Astron - astronomi | Bakt - bakteriologi | Bio - biologi |
Bot - botani | Bud - agama - Budha | Dag - perdagangan |
Dem - demografi | Dik - pendidikan | Dirg - kedirgantaraan |
Ent - entomologi | Far - farmasi | Fil - filsafat |
Filol - folologi | Fis - fisika | Graf - grafika |
Hid - hidrologi | Hidm - hidrometeorologi | Hin - agama - Hindu |
Hub - perhubungan | Huk - hukum | Hut - kehutanan |
Ikn - perikanan | Isl - agama - Islam | Kap - perkapalan |
Kat - agama - Katolik | Kim - kimia | Komp - komputer |
Kris - agama - Kristen | Lay - pelayaran | Ling - linguistik |
Man - manajemen | Mat - matematika | Mek - mekanika |
Met - meteorologi | Metal - matalurgi | Mik - mikologi |
Mil - kemiliteran | Min - mineralogi | Mus - musik |
Olr - olahraga | Psi - psikologi | Sas - susastra - (sastra) |
Sen - kesenian | Sos - sosiologi | Stat - statistik |
Tan - pertanian | Tas - tasawuf | Tek - teknik |
telekom - telekomunikasi | Terb - penerbangan | Tern - peternakan |
Zool - zoologi | - - - | - - - |