Berikut ini adalah Arti, Makna, Pengertian, Definisi dari kata "SASAR" menurut kamus besar bahasa Indonesia (KBBI) online dan menurut para ahli bahasa.
Arti kata SASAR - 3sa-sar v, me-nya-sar v membidik; menuju; mengarah (kpd);
me-nya-sar-kan v menujukan; mengarahkan;
sa-sar-an n 1 bulan-bulanan; yg disasarkan; hasil menyasar; 2 sesuatu yg menjadi tujuan (yg dikritik, dimarahi, dsb); 3 Olr bagian tubuh di atas garis khayal pd pusar sampai batas telinga, tidak termasuk lengan atau bahu;
- antara sasaran yg ditentukan untuk dicapai sbg landasan bagi pencapaian sasaran utama; - daerah sasaran tembakan meriam atau bom yg meliputi ruang yg sangat luas; - dalam sasaran yg mempunyai kedalaman; - ganti sasaran berikutnya setelah sasaran permulaan berhasil dihancurkan atau ternyata tidak mungkin untuk ditembaki secara efektif; - keras sasaran yg tepat atau cocok jika ditembaki oleh meriam, msl kendaraan berlapis baja, kubu, benteng; - kesempatan sasaran yg muncul secara kebetulan; - lebar sasaran dng kelebaran lebih dr garis perkenaan; - luas sasaran yg tidak dapat tertutup tembakan, baik dng cara penembakan sasaran lebar maupun dng cara penembakan sasaran dalam; - lunak sasaran yg dapat dihancurkan oleh peluru-peluru senjata ringan; - mendadak sasaran yg muncul dng tiba-tiba di medan pertempuran sehingga tembakan thd sasaran tsb tidak dapat dipersiapkan sebelumnya; - serbuan tempat atau bentuk medan yg terpilih, yg harus direbut sehubungan dng suatu serangan dan apabila medan ini sudah terebut berarti dapat diselesaikan suatu babak atau fase yg penting dr tugas pokok; - teliti sasaran atau bangunan yg memerlukan pemasangan bom atau pengarahan tembakan secara teliti; - tembak sosok, tempat, atau medan yg menjadi sasaran penembakan; - timbul hilang sasaran yg hanya tampak untuk waktu yg singkat pd penglihatan penembak; - titik sasaran yg kelebaran dan kedalamannya tidak lebih dp garis perkenaan;
-- utama sasaran yg menjadi skala prioritas;
ber-sa-sar-an v mempunyai sasaran
Bantuan Penjelasan Simbol huruf yang ada dalam arti kata SASAR terkait, dari berbagai simbol huruf ini semoga bisa mudah untuk dipahami sehingga anda akan lebih mudah dalam mengartikan kata atau penjelasan sebuah peribahasa Indonesia yang baik dan benar di situs ini.
v - Verba, Merupakan Bentuk Kata Kerja
n - Merupakan Bentuk Kata benda
ki - Merupakan Bentuk Kata kiasan
pron - kata yang meliputi kata ganti, kata tunjuk, atau kata tanya
cak - Bentuk kata percakapan (tidak baku)
ark - Arkais, Bentuk kata yang tidak lazim digunakan
adv - Adverbia, kata yang menjelaskan verba, adjektiva, adverbia lain, atau kalimat
Jw - Jawa, adalah bahasa Jawa
p - partikel, kelas kata yang meliputi kata depan, kata sambung, kata seru, kata sandang, ucapan salam
hor - ragam hormat, ragam resmi
kas - kasar, ragam yang tidak sopan
kl - klasik, kesusasraan Melayu Klasik
Adm - administrasi dan kepegawaian
num - numeralia, kata bilangan
Dok - kedokteran dan fisiologi
El - elektronika, kelistrikan dan teknik elektronika
Idt - perindustrian dan kerjinan
Kom - ilmu komunikasi, publisistik dan jurnalistik
Pet - petrologi serta minyak dan gas bumi
Pol - politik dan pemerintahan
Ek - ekonomi dan keuangan
Geo - geografi dan geologi
-- - Pengganti kata "signifikan"
ki - kiasan | Jk - Melayu - Jakarta | Mal - Melayu - Malaysia |
Bl - Bali | Bt - Batak | Dy - Sayak |
Jw - Jawa | Lp - Lampung | Mdr - Madura |
Mk - Minangkabau | Mn - Minahasa | Mnd - Menado |
Plb - Palembang | Sd - Sunda | Ar - Arab |
Bld - Belanda | Cn - Cina | Ing - Inggris |
It - Italia | Jm - Jerman | Jp - Jepang |
Lt - Latin | Par - Parsi | Prt - Portugis |
Skot - Skotlandia | Skt - Sanskerta | Sp - Spanyol |
Yn - Yunani | Anat - anatomi | Antr - antropologi |
Ark - Arkeologi | Ars - arsitektur | Astrol - astrologi |
Astron - astronomi | Bakt - bakteriologi | Bio - biologi |
Bot - botani | Bud - agama - Budha | Dag - perdagangan |
Dem - demografi | Dik - pendidikan | Dirg - kedirgantaraan |
Ent - entomologi | Far - farmasi | Fil - filsafat |
Filol - folologi | Fis - fisika | Graf - grafika |
Hid - hidrologi | Hidm - hidrometeorologi | Hin - agama - Hindu |
Hub - perhubungan | Huk - hukum | Hut - kehutanan |
Ikn - perikanan | Isl - agama - Islam | Kap - perkapalan |
Kat - agama - Katolik | Kim - kimia | Komp - komputer |
Kris - agama - Kristen | Lay - pelayaran | Ling - linguistik |
Man - manajemen | Mat - matematika | Mek - mekanika |
Met - meteorologi | Metal - matalurgi | Mik - mikologi |
Mil - kemiliteran | Min - mineralogi | Mus - musik |
Olr - olahraga | Psi - psikologi | Sas - susastra - (sastra) |
Sen - kesenian | Sos - sosiologi | Stat - statistik |
Tan - pertanian | Tas - tasawuf | Tek - teknik |
telekom - telekomunikasi | Terb - penerbangan | Tern - peternakan |
Zool - zoologi | - - - | - - - |