Berikut ini adalah Arti, Makna, Pengertian, Definisi dari kata "SINAR" menurut kamus besar bahasa Indonesia (KBBI) online dan menurut para ahli bahasa.
Arti kata SINAR - 1si-nar n 1 pancaran terang (cahaya): -- bulan;
-- lampu;
-- matahari; 2 cahaya (kelip) mata (sangat tajam pd ketika marah); sorot mata;
-- beta Fis sinar cahaya elektron yg dipancarkan oleh sebuah badan radioaktif;
-- gama Fis sinar sbg hasil radiasi elektromagnik yg mempunyai daya rambat besar spt sinar X, berasal dr inti atom radioaktif;
-- inframerah sinar cahaya yg panjang gelombangnya lebih panjang dp sinar merah dl spektrum, biasanya menimbulkan panas;
-- kosmis sinar dr alam semesta yg menembus atmosfer bumi;
-- pantul sinar yg dipantulkan atau dibalikkan oleh suatu permukaan;
-- ultraungu sinar yg panjang gelombangnya lebih pendek dp sinar ungu dl spektrum;
-- ultraviolet sinar ultraungu;
-- X sinar listrik yg dapat menembus benda padat selain logam; sinar Rontgen;
si-nar-se-mi-nar v sinar-menyinar;
si-nar-su-mi-nar v sinar-menyinar;
ber-si-nar v memancar (tt sinar); bercahaya: ruangan itu terang oleh lampu yg -; matanya -;
me-nyi-nar v bersinar;
si-nar-me-nyi-nar v memancarkan sinar yg gilang-gemilang; bersinar-sinar; bercahaya-cahaya;
me-nyi-nari v 1 memancarkan cahaya kpd; menerangi dng cahaya; menyalai (dng obor dsb): bulan - alam; 2 ki memberi terang (keterbukaan di hati, kebenaran, dsb): Alquran telah berhasil - hatiku yg sedang gelap;
me-nyi-nar-kan v memancarkan sinar kpd; memberikan sinar kpd;
si-nar-an n 1 hasil menyinari atau menyinarkan; 2 Fis radiasi;
pe-nyi-nar-an n proses, cara, perbuatan menyinari atau menyinarkan
Bantuan Penjelasan Simbol huruf yang ada dalam arti kata SINAR terkait, dari berbagai simbol huruf ini semoga bisa mudah untuk dipahami sehingga anda akan lebih mudah dalam mengartikan kata atau penjelasan sebuah peribahasa Indonesia yang baik dan benar di situs ini.
v - Verba, Merupakan Bentuk Kata Kerja
n - Merupakan Bentuk Kata benda
ki - Merupakan Bentuk Kata kiasan
pron - kata yang meliputi kata ganti, kata tunjuk, atau kata tanya
cak - Bentuk kata percakapan (tidak baku)
ark - Arkais, Bentuk kata yang tidak lazim digunakan
adv - Adverbia, kata yang menjelaskan verba, adjektiva, adverbia lain, atau kalimat
Jw - Jawa, adalah bahasa Jawa
p - partikel, kelas kata yang meliputi kata depan, kata sambung, kata seru, kata sandang, ucapan salam
hor - ragam hormat, ragam resmi
kas - kasar, ragam yang tidak sopan
kl - klasik, kesusasraan Melayu Klasik
Adm - administrasi dan kepegawaian
num - numeralia, kata bilangan
Dok - kedokteran dan fisiologi
El - elektronika, kelistrikan dan teknik elektronika
Idt - perindustrian dan kerjinan
Kom - ilmu komunikasi, publisistik dan jurnalistik
Pet - petrologi serta minyak dan gas bumi
Pol - politik dan pemerintahan
Ek - ekonomi dan keuangan
Geo - geografi dan geologi
-- - Pengganti kata "signifikan"
ki - kiasan | Jk - Melayu - Jakarta | Mal - Melayu - Malaysia |
Bl - Bali | Bt - Batak | Dy - Sayak |
Jw - Jawa | Lp - Lampung | Mdr - Madura |
Mk - Minangkabau | Mn - Minahasa | Mnd - Menado |
Plb - Palembang | Sd - Sunda | Ar - Arab |
Bld - Belanda | Cn - Cina | Ing - Inggris |
It - Italia | Jm - Jerman | Jp - Jepang |
Lt - Latin | Par - Parsi | Prt - Portugis |
Skot - Skotlandia | Skt - Sanskerta | Sp - Spanyol |
Yn - Yunani | Anat - anatomi | Antr - antropologi |
Ark - Arkeologi | Ars - arsitektur | Astrol - astrologi |
Astron - astronomi | Bakt - bakteriologi | Bio - biologi |
Bot - botani | Bud - agama - Budha | Dag - perdagangan |
Dem - demografi | Dik - pendidikan | Dirg - kedirgantaraan |
Ent - entomologi | Far - farmasi | Fil - filsafat |
Filol - folologi | Fis - fisika | Graf - grafika |
Hid - hidrologi | Hidm - hidrometeorologi | Hin - agama - Hindu |
Hub - perhubungan | Huk - hukum | Hut - kehutanan |
Ikn - perikanan | Isl - agama - Islam | Kap - perkapalan |
Kat - agama - Katolik | Kim - kimia | Komp - komputer |
Kris - agama - Kristen | Lay - pelayaran | Ling - linguistik |
Man - manajemen | Mat - matematika | Mek - mekanika |
Met - meteorologi | Metal - matalurgi | Mik - mikologi |
Mil - kemiliteran | Min - mineralogi | Mus - musik |
Olr - olahraga | Psi - psikologi | Sas - susastra - (sastra) |
Sen - kesenian | Sos - sosiologi | Stat - statistik |
Tan - pertanian | Tas - tasawuf | Tek - teknik |
telekom - telekomunikasi | Terb - penerbangan | Tern - peternakan |
Zool - zoologi | - - - | - - - |