MAKADAM

ma·ka·dam n pengerasan jalan dng cara memberi dua macam lapisan batu-batuan, kasar dan halus, pd lapisan dasar batu sungai (batu kali): sarana jalan ke perkebunan itu baru sebagian kecil yg beraspal, selebihnya masih berupa jalan —

MADMADAH

mad·ma·dah v berkumur-kumur untuk membersihkan mulut, biasanya dilakukan sebelum berwudu: sebelum wudu, dianjurkan —

MENANG

me·nang v 1 dapat mengalahkan (musuh, lawan, saingan); unggul: dl perang selalu ada yg kalah dan ada yg –; 2 meraih (mendapat) hasil (perolehan) krn dapat mengalahkan lawan (saingan): berapa rupiah kamu — semalam?; 3 lulus (dl ujian): dl ujian susulan dia –; 4 mendapat hadiah (dl undian, sayembara, dsb): ia — lotere; yg — … Baca Selengkapnya

MEMPAN

mem·pan v 1 dapat dikenai (oleh senjata dsb); dapat terbakar (oleh api): berkali-kali ia ditembak, tetapi tidak pernah –; coba bakar, — atau tidak; 2 dapat menyembuhkan penyakit (tt obat): segala macam obat sudah diminumnya, tetapi tidak — juga; 3 ki dapat menerima nasihat (kritik dsb): seseorang yg keras kepala yg tidak — kritik dan … Baca Selengkapnya

MUJUR

1mu·jur a 1 beruntung; 2 bernasib baik; berbahagia;— Pak Belang, pb untung-untungan; jika hendak mujur, harus menunggu waktu lama;— sepanjang hari malang sekejap mata, pb jika malang akan menimpa dl sesaat saja mungkin terjadi, tetapi tidak mendapat;— tidak boleh diraih, malang tidak boleh ditolak, pb tidak dapat berbuat apa-apa lagi kalau takdir sudah demikian;pe·mu·jur n … Baca Selengkapnya

MUDAH

2mu·dah, mu·dah-mu·dah·an adv 1 moga-moga; semoga; diharapkan supaya: – Anda selamat sampai ke tempat tujuan; ia sudah berobat pd dokter ahli, – dapat sembuh dr penyakitnya; 2 dng harapan supaya: ia belajar sungguh-sungguh – dapat maju dl ujian akhir; 3 (pd akhir kalimat atau uraian) demikianlah hendaknya: dikabulkan Tuhanlah kiranya maksud kita ini –

MARKONI

mar·ko·ni n Lay alat komunikasi di kapal, dipakai untuk mengirim berita secara radiotelegrafi