KEMUDIAN

ke·mu·di·an n 1 belakangan; yg ada di belakang: siapa yg datang — akan mendapat giliran terakhir; 2 waktu yg akan datang; kelak; belakang hari: ia berangkat lebih dulu, keluarganya akan menyusul –; 3 sesudah itu; akhirnya (lalu): penjahat itu — babak-belur diserahkan kpd yg berwajib;
hari kelak; belakang hari;
me·nge·mu·di·an·kan v 1 menaruh (menempatkan) di belakang; mengerjakan (membicarakan dsb) di bagian akhir: kita harus mendahulukan hal-hal yg perlu segera diselesaikan dan ~ hal-hal kurang penting; 2 mengundurkan; menunda; menangguhkan: kita sudah sepakat untuk ~ pembicaraan mengenai masalah yg belum terpecahkan dl pertemuan ini;
ter·ke·mu·di·an a (yg) paling belakang; (yg) terakhir: atlet itu adalah pelari yg ~ sampai garis finis

Tinggalkan komentar

This site is protected by reCAPTCHA and the Google Privacy Policy and Terms of Service apply.

The reCAPTCHA verification period has expired. Please reload the page.