BIRU

1bi·ru 1 n warna dasar yg serupa dng warna langit yg terang (tidak berawan dsb) serta merupakan warna asli (bukan hasil campuran beberapa warna); 2 a mengandung atau memperlihatkan warna yg serupa warna langit yg terang;
benhur biru laut;
bulan gejala di atmosfer yg ditimbulkan oleh jumlah bahan atau partikel tertentu yg mempunyai sifat menyaring cahaya matahari sehingga cahaya biru dan merah lebih banyak dp gelombang cahaya hijau;
gerau biru kehitam-hitaman;
langit biru spt warna langit;
laut biru spt warna laut;
lebam biru kehitam-hitaman (bekas kena pukul dsb);
malam biru yg agak gelap;
muda biru yg agak putih;
tua biru yg agak hitam;
mem·bi·ru v menjadi berwarna biru: dr jauh gunung itu kelihatan -;
mem·bi·ru·kan v 1 memberi berwarna biru; mengecat dng warna biru: dia ingin – baju putihnya; 2 menjadikan (menyebabkan) berwarna biru: tintalah yg – saputangannya;
ke·bi·ru-bi·ru·an a agak biru warnanya

Tinggalkan komentar

This site is protected by reCAPTCHA and the Google Privacy Policy and Terms of Service apply.

The reCAPTCHA verification period has expired. Please reload the page.