YANG

1yang 1 p kata untuk menyatakan bahwa kata atau kalimat yg berikut diutamakan atau dibedakan dr yg lain: orang — baik hati; 2 p kata yg menyatakan bahwa bagian kalimat yg berikutnya menjelaskan kata yg di depan: dijumpainya seorang pengemis — sedang berteduh di bawah pohon asam itu; 3 pron kata yg dipakai sbg kata … Baca Selengkapnya

YOJANA

yo·ja·na kl n 1 satuan ukuran panjang 9 mil; 2 jarak: se — mata, sejauh mata memandang

YAHUDI

Ya·hu·di n 1 bangsa (yg berasal dr) Israel (Yakub); Ibrani; 2 agama orang Israel (yg berasal dr ajaran Nabi Musa a.s.); 3 ki (negatif) sebutan bagi orang yg sangat kikir: kikir spt — , sangat kikir;mem·per·ya·hu·di·kan v menganggap (memandang dsb) seseorang spt orang Yahudi (yg sangat kikir dsb); memandang jahat (hina, rendah, dsb); mengejikan: hatinya … Baca Selengkapnya

YAITU

ya·i·tu p kata penghubung yg digunakan untuk memerinci keterangan kalimat; yakni: yg pergi tahun ini dua orang, — dia dan saya

YUDIKATIF

yu·di·ka·tif a 1 bersangkutan dng fungsi dan pelaksanaan lembaga peradilan; 2 bersangkutan dng badan yg bertugas mengadili perkara