RAWAH

3ra·wah ark n persekutuan dagang (tt penangkapan ikan dsb) yg sebagian pesertanya memberikan modal dan sebagian memberikan tenaga

RASUL

ra·sul n 1 orang yg menerima wahyu Tuhan untuk disampaikan kpd manusia: menurut Alquran, Muhammad adalah — terakhir; 2 murid nabi Isa yg mula-mula menyiarkan agama Kristen;— ilahi rasul Allah;ke·ra·sul·an n yg berkenaan dng rasul; perihal rasul (martabat, sifat)

ROTASI

ro·ta·si n 1 perputaran; 2 Tan cara menanam berbagai jenis tanaman pd bidang tanah yg sama secara bergilir dl jangka waktu satu tahun atau lebih;— bumi perputaran bumi pd porosnya dr arah barat ke timur selama sehari (24 jam) yg mengakibatkan terjadinya siang dan malam;be·ro·ta·si v berputar; beredar: di ekuator matahari akan ~ lebih cepat … Baca Selengkapnya

REASURANSI

re·a·su·ran·si /réasuransi/ n pengasuransian balik (oleh perusahaan asuransi) atas sesuatu yg telah diasuransikan oleh pihak lain (kpd perusahaan asuransi tsb) kpd perusahaan asuransi lainnya

RENDAM

ren·dam v, be·ren·dam v berada di dl air (barang cair): setiap pagi ia mandi ~ di sungai;~ sesayak air, berpaut sejengkal tali, pb hidup serba kekurangan;me·ren·dam v menaruh di dl air (barang cair) beberapa lamanya: ia ~ bajunya yg kotor di dl air sabun;me·ren·dami v menjadikan (tanah, sawah, dsb) terendam; menggenangi: krn air makin berkurang, … Baca Selengkapnya

REKEN

re·ken /réken/ v, me·re·ken v cak 1 menghitung; memperhitungkan; memperkirakan; 2 memasukkan dl bilangan; membilang;re·ken·an n cak hitungan; perhitungan